< Previous24Kelas VII SMP/MTsSimpulkan prinsip penggunaan kata imbuhan meN- yang diikuti dengan kata dasar dimulai bunyi k, p, t, s!2.4 Penggunaan Sinonim pada Teks DeskripsiTulislah kalimat pada teks deskripsi yang menggunakan kata bersinonim berikut! Lakukan seperti contoh!KataSinonimKalimat pada Teksindahelok, permai, molekmengherankanmengagumkan, memukau, fantastisSimpulkan manfaat penggunaan sinonim pada teks deskripsi!2.5 Penggunaan Kata Depan pada Teks Deskripsi Daftarlah penggunaan kata depan pada teks deskripsi 1 dan 2! Kata Depan Kalimat di Drama tari kolosal Ariah dipentaskan di area Monas.dari 25Bahasa Indonesiapadake Simpulkan prinsip penggunaan kata depan pada teks deskripsi! 2.6 Penggunaan Kata Khusus Bacalah paparan berikut!Kata umum adalah kata yang luas ruang lingkupnya dan dapat mencakup banyak hal. Kata – kata yang termasuk dalam kata umum disebut dengan hipernim. Kata khusus adalah kata yang ruang lingkup dan cakupan maknanya lebih sempit. Kata – kata yang termasuk dalam kata umum disebut dengan hipernim. Kata umum dan kata khusus sebenarnya sinonim tetapi dengan makna yang lebih khusus.Kata UmumKata Khususindahelok, molek, cantik, menawan, menakjubkan, memesona, manismelihatmenonton, menyaksikan, memandang, mengamati, dan memerhatikan.hewan peliharaankucing, anjing, kelinci, marmut, hamster, ikan, burungmemegang/ mengenai mengelus, menyentuh,memukulmenghantam, menampar, mencubit,menyedihkanmenyayat, mengharukan, memprihatinkanmendatangimampir, singgah, berkunjungmenetapbersarang, tinggal, menghunimenegurmenyapa, menegurmakanmemangsamemukau, keren, dahsyat,26Kelas VII SMP/MTsSimpulkan alasan penggunaan kata khusus pada teks deskripsi!2.7 Penggunaan Kata depan di- dan Huruf KapitalDaftarlah kata depan dan huruf kapital pada teks deskripsi yang disajikan!TempatArahdi Lombok, di Torajadi bagian barat rumah Tangkonan Simpulkan prinsip penggunaan kata depan di- dan huruf kapital dari daftar yang kamu temukan! 2.8 Mendaftar Kalimat BermajasDaftarlah kalimat yang menunjukkan penggunaan majas (asosiasi menggunakan kata seperti dan memberi sifat manusia pada benda/personifikasi)TeksKalimat bermajas1Angin laut mengelus wajah.23Kata khusus merupakan sinonim kata umum tetapi dengan tambahan makna atau lebih formal. Misalnya, kata keren dan dahsyat sinonim kata menarik tetapi ragam tidak formal. 27Bahasa Indonesia45Simpulkan apa itu majas? Simpulkan ciri kalimat bermajas yang digunakan pada daftar yang kamu temukan! 2.9 Penggunaan Pilihan Kata yang Bervariasi Teks deskripsi menggunakan kosakata secara segar dengan variasi kata yang luas. Kamu akan berlatih mencari sinonim kata! Amati tabel berikut! KataKalimatindah elok, permai, molekpantai indah nan permaimengagumkan, memesona, menakjubkan, memukaujernih, bersihBuatlah kalimat dengan kata-kata pada kotak berikut! Teks deskripsi menggunakan gabungan kata yang menimbulkan kesan.Contoh... elok permai... putih jernih..... putih keperakan... warna perak .. kuning keemasan ....... merah merona.... biru toska menyala....biru langit bergradasi.....biru elegan .....merah menyala28Kelas VII SMP/MTsDari balik tirai hujan sore hari pohon-pohon kelapa di seberang lembah itu seperti penari yang sedang memainkan tubuhnya dengan lincah. Pelepah-pelepah yang kuyup menambah keunikan gerakan sang penari. Batang-batang yang ramping dan meliuk-liuk oleh hembusan angin seperti ..................................................................................................................................................................................................................................................................... Ketika angin tiba-tiba bertiup lebih kencang, pelepah-pelepah serempak terjulur sejajar satu arah, seperti ...................................................... Gantilah dengan kata yang bermakna sama1) Sungguh elok pemandangan di Raja Ampat2) Air laut di Pantai itu sungguh jernih.3) Tak ketinggalan koral berbentuk jamur kuping dengan warna cokelat. 4) Koral itu mirip jamur yang sesungguhnya5) Pasir putih nan lembut berpadu dengan batas air.6) Luar biasa pemandangan di pantai itu.7) Bentuk koral di laut dangkal itu beragam.8) Keindahan alami pulau itu sangat menakjubkan.Latihan Melengkapi dan Menelaah Teks DeskripsiUbah dan lanjutkan deskripsi berikut sesuai dengan kondisi sekolahmu!SMPN Merdeka merupakan salah satu sekolah kebanggaan di daerahku. Sekolahku terletak di pinggir kota Malang. Tepatnya, sekolahku berlokasi di Jalan Sukarno 28. Sekolah kebanggaanku ini mempunyai fasilitas yang lengkap. Sekolahku sangat asri dan nyaman. .......................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................Latihan Melengkapi Deskripsi Pohon-pohonan dalam Suasana Hujan29Bahasa Indonesia Buatlah telaah bahasa yang digunakan pada teks deskripsi di atas!Latihan Melengkapi dan Menelaah Deskripsi Objek Lengkapilah bagian yang rumpang sehingga menjadi teks deskripsi yang padu! Pohon-pohon kelapa itu, tumbuh di tanah lereng di antara pepohonan lain yang rapat dan rimbun. Kemiringan lereng membuat pemandangan seberang lembah itu seperti lukisan ...................................................................................................................................................................................... Selain pohon kelapa yang memberi kesan lembut, batang sengon yang kurus dan langsing menjadi garis-garis tegak berwarna putih dan kuat. Ada beberapa pohon aren dengan daun mudanya mulai mekar, kuning, dan segar. Ada pucuk pohon jengkol yang bewarna cokelat kemerahan. Ada bunga bungur yang ungu berdekatan dengan pohon dadap dengan kembangnya yang berwarna merah. Dan batang-batang jambe rowe, sejenis pinang dengan buahnya yang bulat dan lebih besar, memberi kesan purba pada lukisan yang terpajang di sana. Rumah Makan Nyampleng Rumah makan “ Nyampleng” .............. di sebelah selatan alun-alun Kota Malang. Rumah makan ini ................... dengan masakan tradisionalnya. Nama rumah makan ini ................ dari bahasa Jawa yaitu nyamleng yang berarti enak sekali. Sesuai dengan namanya rumah makan ini menyediakan masakan Jawa dengan cita rasa tinggi. Bangunan rumah makan ini beraksitektur Jawa. ............... semua peralatan dan ornamen di rumah makan ini .............. dengan nuansa Jawa. Memasuki rumah makan ini, kita disambut gapura bernuansa Jawa yang berdiri kokoh di pintu masuk. Di bagian ......... rumah makan ini terpasang gapura yang indah bertuliskan huruf Jawa dengan warna alami. Begitu memasuki pintu utama kita akan disambut ruangan yang sejuk dengan estetika tinggi. Lantai rumah makan ini terbuat dari kayu berwarna coklat tua. Dinding berwarna putih bersih. Hiasan etnik Jawa ditata melengkung ............. di .......... dinding ruangan. Warna keemasan e30Kelas VII SMP/MTsDitinjau dari struktur dan isinya, teks deskripsi rumah makan Nyampleng tersebut sudah memiliki struktur dan isi yang tlengkap. Pada bagian awal terdapat gambaran umum rumah makan. Berikutnya diikuti deskripsi bagian pada depan, tengah, dan bagian belakang rumah makan tersebut. Ditinjau dari isinya, teks menggambarkan kondisi fisik dan suasana rumah makan secara cukup rinci. Dengan membaca teks tersebut pembaca sudah mendapatkan gambaran tentang kondisi rumah makan Nyampleng. Ditinjau dari penggunaan bahasanya, teks deskripsi tersebut menggunakan pilihan kata dan kalimat secara bervariasi. Penggunaan majas untuk menggambarkan kondisi kolam ikan sangat tepat. Pilihan kata khusus untuk menggambarkan suasana dan aroma makanan sangat tepat. Teks menggunakan tanda baca dan ejaan yang sedikit kurang cermat. Hal ini ditemukan pada beberapa penggunaan kata depan yang dirangkai dengan kata yang mengikutinya. Buatlah dua paragraf hasil telaahmu terhadap hasilmu melengkapi teks deskripsi di atas!Contoh paragraf telaah teks deskripsi.dipilih untuk menunjukkan kebesaran tempat ini. Hiasan batik sogan yang ....... pada bagian ......... dinding menambah kekentalan suasana tradisi Jawa. Di ......................... rumah makan ini diletakkan gamelan Jawa yang tertata rapi lengkap dengan niyaganya. Warna gamelan keemasan dengan bingkai kayu warna coklat gelap sangat .............dan .......... Di samping gamelan di tata meja kursi antik dengan warna legam. Di pojok ruangan diletakkan lampu hias coklat dengan ornamen kuning keemasan.Di bagian ........... terdapat kolam ikan nila. Warna merah yang mendominasi kolam nampak seperti kain indah yang sedang dimainkan seorang penari. Kolam itu tidak terlalu luas, tetapi ............. Di pinggir kolam dihias beragam bunga. Warna warni bunga dengan .......... wanginya menambah keasrian rumah makan ini. Aroma gorengan tempe merambah semua ruangan. Gurihnya aroma tempe tergambar dari bau yang ditimbulkannya. ...... sambal terasinya juga merangsang orang segera mencicipinya. Alunan lagu Jawa yang syahdu menambah ........ penyet tempe yang telah dihidangkan di atas meja. e31Bahasa IndonesiaLatihan Mencermati Kaidah Penggunaan Kata/Kalimat/dan Tanda Baca/EjaanSebagai wujud cinta terhadap bahasa Indonesia kamu akan berlatih menelaah dan menggunakan kaidah penulisan kata, kalimat, dan tanda baca serta ejaan. Kecermatan menggunakan kaidah sebagai cermin kecintaan kita terhadap bahasa Indonesia dan latihan berdisiplin menggunakan kaidah. Sebagai bekal menelaah, bacalah paparan berikut dan diskusikan dengan teman sebangkumu! Penggunaan Huruf Kapital dan Tanda Koma pada Teks Deskrisi Carilah contoh kalimat yang menggunakan huruf kapital secara benar dan secara salah. Kalimat dapat kamu ambil dari teks deskripsi yang telah kamu pelajari atau teks lain! Tulis pada tabel berikut! Diskusikan dengan kelompokmu untuk mengisi komentar tentang ketepatan penggunaannya! Lakukan seperti contoh!Penggunaan Huruf kapital Benar/ salah AlasanPantai Senggigi terletak di Provinsi Nusa Tenggara Barat. benar Penggunaan huruf kapital tepat karena digunakan pada awal kalimat dan unsur nama geografi. 32Kelas VII SMP/MTsLatihan Mengomentari Penggunaan Tanda KomaCarilah contoh penggunaan tanda koma yang tepat dan kurang! Komentarilah ketepatan penggunaannya! Lakukan seperti contoh!KalimatKomentar Pantai Senggigi berada di Kecamatan Batu Layar, Kabupaten Lombok Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat.Penggunaan tanda koma benar karena memerinci kecamatan, kabupaten, dan provinsi. Penggunaan huruf kapital tepat karena digunakan pada huruf awal kalimat dan nama geografi. Penggunaan titik tepat karena digunakan di akhir kalimat. Penulisan kata depan dibenar karena dipisah.Diskusikan kesalahan penggunaan bahasa/tanda baca/ejaan pada paparan berikut!1) Pulau Madura keberadaannya di sebelah Utara Kota Surabaya.2) Dia pergi membeli jeruk Bali di pasar.3) Indonesia banyak memiliki Pulau-pulau terpencil.33Bahasa IndonesiaKotak InfoPenggunaan Huruf Kapital, Tanda Koma, Tanda Titik pada TeksTanda koma (,) dipakai di antara unsur-unsur dalam suatu peperincian atau pembilangan.ContohPantai Senggigi berada di Kecamatan Batu Layar, Kabupaten Lombok Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat.Tanda koma dipakai di belakang kata penghubung antarkalimat yang terdapat pada awal kalimat (jadi, dengan demikian)Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama nama diri atau nama diri geografijika kata yang mendahuluinya menggambarkan kekhasan budaya ukiran Jepara, sarung Makasar Huruf pertama unsur-unsur nama geografiyang diikuti nama diri geografi(Selat Lombok, Teluk Benggala, Jalan Gajah Mada)Mencermati Penulisan Kata Depan pada Teks Deskripsi Tulislah penggunaan di sebagai kata depan dan di- sebagai awalan pada teks semua teks deskripsi yang telah dipelajari! Penulisan di sebagai kata depan dipisahPenulisan di sebagai awalan dirangkaidi Karimun Jawadicatdi sela-sela dibawa Next >